Si Hitam Manis

Si Hitam Yang Canggih (Playstation 3)

Sudah beberapa lama nya benda ini beredar di Indonesia, dan sudah selama itu juga benda itu ada didepan mataku setiap harinya.

Tetapi tidak ada sedikitpun rasa keinginan untuk membelainya, apalagi untuk memainkanya. Yang ada hanya rasa sayang dan takut jika terjadi apa-apa, maklum waktu itu belinya juga masih 6,7 Juta , ndak tau sekarang harganya ada yang bilang 5 jutaan.
Baru saja kemaren aku begitu tertarik untuk membelainya sehingga dapat aku pelajari diantaranya adalah instalasi linux ubuntu 7.10
Yang diperlukan untuk instalasi adalah :
1. USB flash disk (minimal 512Mb)
2. USB keyboard dan mouse (sama seperti punya PC yang versi USB)
3. Linux ubuntu versi 7.10 untuk PS3
4. Otheros.bld
5. Otheros.self
6. Tutorial Pendukung Instalasi Linux PS3

• Pertama yang musti dilakukan adalah membuat folder "PS3" di Flash disk, didalam folder PS3 buatlah Folder "OTHEROS", kemudian copy kan file "otheros.self" ke folder "otheros"

• Kedua adalah lepaskan usb Flash Disk setelah langkah pertama dilakukan, dan masukkan ke usb PS3. dari PS3 masuk ke menu setting - system setting - install otheros (hal ini untuk mengeluarkan menu default system otheros(linux) atau PS3)


• Ketiga, lepas Flas Disk dari PS3 dan masukkan ke pc untuk membuang file "otheros.self" dan diganti dengan file "Otheros.bld", lepas flash disk dari pc dan masukkan kembali ke PS3

Setelah terinstall, pilih default system pada "otheros", kemudian masukkan cd linux ps3 dan restart mesin PS3. Setelah restart maka akan otomatis masuk ke instalasi Linux, dan langkah2nya ada di link diatas (Tutorial Pendukung Instalasi Linux PS3)
Jika instalasi berhasil maka default system dari PS3 adalah Linux, setiap kita menyalakan PS3 maka akan ada layar hitam bertuliskan huruf putih.

Yang dilakukan apabila kita masuk ke Linux hanya tekan enter pada key board, jika ingin kembali ke System PS3 adalah masukkan "boot-game-os"

0 komentar:

30 Juli 2008

Si Hitam Manis

Si Hitam Yang Canggih (Playstation 3)

Sudah beberapa lama nya benda ini beredar di Indonesia, dan sudah selama itu juga benda itu ada didepan mataku setiap harinya.

Tetapi tidak ada sedikitpun rasa keinginan untuk membelainya, apalagi untuk memainkanya. Yang ada hanya rasa sayang dan takut jika terjadi apa-apa, maklum waktu itu belinya juga masih 6,7 Juta , ndak tau sekarang harganya ada yang bilang 5 jutaan.
Baru saja kemaren aku begitu tertarik untuk membelainya sehingga dapat aku pelajari diantaranya adalah instalasi linux ubuntu 7.10
Yang diperlukan untuk instalasi adalah :
1. USB flash disk (minimal 512Mb)
2. USB keyboard dan mouse (sama seperti punya PC yang versi USB)
3. Linux ubuntu versi 7.10 untuk PS3
4. Otheros.bld
5. Otheros.self
6. Tutorial Pendukung Instalasi Linux PS3

• Pertama yang musti dilakukan adalah membuat folder "PS3" di Flash disk, didalam folder PS3 buatlah Folder "OTHEROS", kemudian copy kan file "otheros.self" ke folder "otheros"

• Kedua adalah lepaskan usb Flash Disk setelah langkah pertama dilakukan, dan masukkan ke usb PS3. dari PS3 masuk ke menu setting - system setting - install otheros (hal ini untuk mengeluarkan menu default system otheros(linux) atau PS3)


• Ketiga, lepas Flas Disk dari PS3 dan masukkan ke pc untuk membuang file "otheros.self" dan diganti dengan file "Otheros.bld", lepas flash disk dari pc dan masukkan kembali ke PS3

Setelah terinstall, pilih default system pada "otheros", kemudian masukkan cd linux ps3 dan restart mesin PS3. Setelah restart maka akan otomatis masuk ke instalasi Linux, dan langkah2nya ada di link diatas (Tutorial Pendukung Instalasi Linux PS3)
Jika instalasi berhasil maka default system dari PS3 adalah Linux, setiap kita menyalakan PS3 maka akan ada layar hitam bertuliskan huruf putih.

Yang dilakukan apabila kita masuk ke Linux hanya tekan enter pada key board, jika ingin kembali ke System PS3 adalah masukkan "boot-game-os"

Tidak ada komentar: